Minggu, 24 Oktober 2010

Alur SIA dan flowchart organisasi pada PT Tri Jaya Farma (SIA) PENDAHULUAN

Derasnya arus globalisasi menyebabkan pengaruh lingkungan usaha di tempat perusahaan beroperasi menjadi semakin luas dan kompleks, segala jenis perubahan yang berkembang di Indonesia akan lebih menghadapi banyak tantangan dari perusahaan sejenis yang bermunculan baik yang berasal dari dalam negeri maupun dari luar negeri. Hal ini mengakibatkan persaingan yang semakin ketat dan tajam. Untuk menjadi unggul dalam persaingan, perusahaan harus memiliki manajemen yang baik sehingga tujuan utama perusahaan tercapai yaitu mencapai laba yang maksimal secara efektif, efisien dan ekonomis.
Seiring perkembangan teknologi saat ini, penggunaan komputer dalam sistem informasi akuntansi merupakan keharusan untuk memperlancar aktivitas-aktivitas dalam perusahaan agar pelaksanaan dapat lebih cepat, akurat dan efisien. Walaupun komputer memerlukan investasi yang lebih besar daripada manusia, namun kecepatan prosesnya memungkinkan untuk dapat menekan biaya yang timbul.

Contoh flowchart PT Tri Jaya Farma :




Alur adalah suatu prosedur perjalanan sistem yang diterapkan pada organisasi tertentu agar suatu proses perjalanannya jelas dan teratur.
Flowchart adalah penyajian yang sistematis tentang proses dan logika dari suatu kegiatan organisasi serta penggambaran grafik dari langkah-langkah dan urutan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar